Risalah bagian 2

Allah SWT berfirman dalam al-Qur’an: ولتكن منكم أمة يدعون إلى الخير ويأمرون بالمعروف وينهون عن المنكر وأولائك هم المفلحون (104  artinya: “Dan hendaklah ada diantaramu segolongan umat yang menyeru kepada kebajikan, memerintahkan kepada yang ma’ruf dan mencegah dari yang munkar, dan merekalah orang-orang yang beruntung.'(Qs. Ali Imran ayat: 104). Dalam ayat-Nya yang lain, Allah SWT…

Arti Tobat bagian 1

Duhai orang yang ingin bertobat, yang berhasrat untuk bertobat, yang mengetahui bahwa tobat adalah langkah awalnya dalam perjalanan menuju Allah, yang memahami bahwa tobat adalah kebutuhan pokoknya, yang mengerti bahwa tobat adalah modal utamanya, sesungguhnya tobat merupakan ungkapan dari suatu pengertian yang terpadu dan tersusun dari tiga hal, yaitu: ilmu, suasana hati (hal) dan perbuatan.…

Risalah bagian 1

بسم الله الرحمن الرحيم Dengan nama Allah yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang. Ya Allah, mudahkanlah dan bantulah wahai Dzat yang Maha Pemurah dan bukalah dengan penuh kebenaran sesungguhnya Engkau Maha Pembuka lagi Maha Mengetahui. Sebagaimana firman Allah SWT di dalam al-Qur’an: قالوا سبحنك لا علم لنا إلاّ ما علّمتنا إنّك أنت العليم الحكيم (32…

20. Mendesak Untuk Mendapatkan Sebaik-baik Harta

Manusia dalam hidup ini selalu mendesak-desak untuk mendapatkan kebaikan harta. Sebagian orang ada yang merasa kagum bagaimana Allah memberi orang kafir kejayaan dan kemewahan harta di dunia ini? Allah SWT mengingatkan kita bahwa yang demikian itu bukan pertanda ridha-Nya bagi orang kafir itu. Kadang kala Allah memberi kenikmatan kepada orang kafir itu agar semakin bertambah…

Muqodimah bagian 2

Ketahuilah, sesungguhnya bahan utama api yang kelak digunakan untuk menyiksamu terdapat dalam dirimu sendiri. Seandainya bahan utama itu tidak terdapat dalam dirimu, maka neraka tidak akan mampu membakarmu. Sebagaimana disebutkan dalam sebuah Hadis ketika seorang Mukmin melewati titian yang terbentang di atas neraka menuju Surga, neraka berkata kepadanya: جزيا مؤمن فقد أطفأ نورك لهبي Wahai…

Pengajian Maulid Malam Jum’at

2015-09-03 CERAMAH HABIB JINDAN BIN NOVEL PENGAJIAN MAULID MALAM JUM’AT http://multimedia.alhabibahmadnoveljindan.org/audio/ceramah_umum/pengajian_maulid_malam_jumat/2015-09-03_habib_jindan_bin_novel_maulid_pengajian_malam_jumat.mp3 Download   2015-08-27 CERAMAH PEMBUKA OLEH HABIB AHMAD BIN NOVEL PEMBUKAAN PENGAJIAN MAULID MALAM JUM’AT http://multimedia.alhabibahmadnoveljindan.org/audio/ceramah_umum/pengajian_maulid_malam_jumat/2015-08-27_sambutan_pembuka_oleh_habib_ahmad_bin_jindan_pembukaan_pengajian_alfachriyah.mp3 Download   2015-08-27 CERAMAH ASSYEKH AYUB ABKAR BIN ALI AL AHDAL AL YAMANI AZ ZABIDI AL MAKKI AL SYAFI’I AL HAMBALI PEMBUKAAN PENGAJIAN MAULID MALAM JUM’AT http://multimedia.alhabibahmadnoveljindan.org/audio/ceramah_umum/pengajian_maulid_malam_jumat/2015-08-27_ceramah_assyekh_ayub_abkar_bin_ali-alahdal_alyamani_pembukaan_pengajian_alfachriyah.mp3 Download…

Menuju Akhirat Dengan bekal Taqwa Bagian 18

Hati-hatilah Engkau Terhadap Tipu Daya Dunia (Ungkapan Nabi Isa As.) Kita akhiri risalah ini dengan beberapa ucapan Nabi Isa a.s pemimpin orang-orang yang zuhud, tentang betapa hinanya dunia ini. Nabi Isa as berkata: “Dunia adalah ibarat sebuah jembatan, maka cukuplah bagimu hanya melewatinya saja, janganlah engkau memakmurkannya.” Wahai pencari dunia, yang ingin mendapatkan kebaikan dengannya,…