Nasehat dan Peringatan untuk membangkitkan mereka yang lalai, Mengingatkan mereka yang berakal Bagian 29

Penutup Kitab Shahih al-Bukhari adalah, diriwayatkan dari Abu Zur’ah dari Abu Hurairah raia mengatakan bahwa Rasulullah Shalallahu alaihi wa aalihi wa shahbihi wasalam bersabda: كلمتان حبيبتان إلى الرحمن، خفيفتان على السان، ثقيلتان في الميزان ، سبحان الله وبحمده، سبحان الله العظيم Artinya: “Dua kalimat yang dicintai oleh Allah, ringan di lisan (disebut), dan berat dalam…

Nasehat dan Peringatan untuk membangkitkan mereka yang lalai, Mengingatkan mereka yang berakal Bagian 28

as-Syeikh Abdul Aziz ad-Darini rhm mendendangkan sebuah syair untuk dirinya berkenaan dengan hal diatas: “Kematian orang berilmu dan bertakwa adalah keretakan dalam Islam, kematian hamba yang diridhai adalah kekurangan. Dalam memandangnya terdapat hembusan rahasia kematian raja adil yang bertitah. Dengan kebenaran hukum adalah kekurangan dan kerugian. Kematian ksatria pemberani adalah kehancuran banyak kali terlihat ia…

Nasehat dan Peringatan untuk membangkitkan mereka yang lalai, Mengingatkan mereka yang berakal Bagian 27

al-Junaid bin Muhammad rhm berkata: “Cobaan adalah pelita para ‘arifin, pengingat para murid dan kebinasaan orang yang lalai.” Ketika al-Junaid ditanya tentang belas kasih. Beliau menjawab: “Memberi manusia yang mereka cari, tidak membebani mereka dengan sesuatu yang berat bagi mereka, dan tidak berbicara dengan mereka tentang sesuatu yang tidak mereka ketahui.” Beliau rhm berkata: “Jika…

Nasehat dan Peringatan untuk membangkitkan mereka yang lalai, Mengingatkan mereka yang berakal Bagian 26

Sahl bin Abdullah at-Tusturi rhm berkata: “Sesungguhnya Allah SWT berkata kepada Nabi Allah Adam as Wahai Adam, Akulah Allah tiada yang patut dan pantas disembah selain Aku. Barangsiapa mengharap selain karunia-Ku dan takut pada selain keadilan-Ku, ia tidak mengenal-Ku.” Sahl rhm juga berkata: “Cobaan dari Allah SWT terbagi menjadi dua, yang pertama cobaan sebagai rahmat,…

Nasehat dan Peringatan untuk membangkitkan mereka yang lalai, Mengingatkan mereka yang berakal Bagian 25

Ibn Abu al-Ward berkata: “Suatu hari aku masuk menjumpai Sarri dalam keadaan menangis dan kendi miliknya pecah”. Aku bertanya kepadanya: “Apa yang terjadi padamu?” Kemudian beliau menjawab: “Kendiku telah pecah. “Lalu aku berkata kepadanya: “Aku akan membelikan gantinya untukmu. Beliau berkata: “Dari mana engkau akan membelikan gantinya untukku sedangkan aku harus mengetahui terlebih dahulu dari…

Nasehat dan Peringatan untuk membangkitkan mereka yang lalai, Mengingatkan mereka yang berakal Bagian 24

isyr bin al-Haris ra berkata: “Akan datang suatu zaman, orang yang bijaksana tidak akan senang di dalamnya dan akan datang suatu zaman orang yang dungu memegang kepemerintahan atas orang-orang yang pandai. Beliau rhm juga berkata: “Sesungguhnya engkau tak akan mendapatkan manisnya ibadah, hingga engkau menjadikan pembatas dari besi di antara dirimu dengan syahwat.” al-Hasan al-Masuhi…

Nasehat dan Peringatan untuk membangkitkan mereka yang lalai, Mengingatkan mereka yang berakal Bagian 23

al-Imam Ma’ruf al-Karkhi rhm berkata kepada seorang lelaki: “Bertakawakallah kepada Allah SWT, hingga Dia menjadi selalu bersamamu, pembawa ketentraman bagimu, dan menjadi tempat pengaduanmu. Jadikanlah ingat pada kematian sebagai sahabat yang tak akan berpisah darimu. Ketahuilah, sesungguhnya kesembuhan bagi setiap musibah yang menimpamu adalah merahasiakan musibah itu. Karena manusia tidak dapat memberikan manfaat dan mendatangkan…

Nasehat dan Peringatan untuk membangkitkan mereka yang lalai, Mengingatkan mereka yang berakal Bagian 22

Abu Abdillah, seorang pembantu Muhammad bin Aslam ath-Thusi rhm berkata: Aku masuk menemui Muhammad bin Aslam empat hari sebelum kematiannya di Naisabur. Beliau rhm berkata: “Wahai Abu Abdillah kemarilah, aku akan memberikan kabar gembira kepadamu tentang kebaikan yang telah dikehendaki oleh Allah SWT kepada saudaramu ini. Telah dekat waktu kematianku, dan Allah nut telah mengarunaiku…

Nasehat dan Peringatan untuk membangkitkan mereka yang lalai, Mengingatkan mereka yang berakal Bagian 21

Seseorang meminta kepada Dawud ath-Tha’i: “Wahai Dawud berikanlah wasiat kepadaku.” Maka beliau ra berkata kepadanya: “Berpuasalah dari dunia dan jadikanlah kematian sebagai bukamu. Larilah dari manusia seperti engkau lari dari singa.” al-Imam Sufyan ats-Tsauri rhm berkata: “Wahai Allah selamatkanlah, selamatkanlah.” Sedangkan Dawud ath-Tha’i berkata: “Wahai Allah, selesaikanlah, selesaikanlah”. Lalu beliau berkata: “Sesungguhnya yang meminta keselamatan…

Nasehat dan Peringatan untuk membangkitkan mereka yang lalai, Mengingatkan mereka yang berakal Bagian 20

Sufyan ats-Tsauri rhm berkata: “Perbuatan jelek adalah penyakit sedangkan para ulama adalah obatnya. Jika para ulama rusak, lalu siapakah yang akan menyembuhkan penyakit?” Beliau ra berkata: “Seorang yang berilmu adalah tabib agama, dan uang adalah penyakitnya. Jika sang tabib menarik penyakit ke dalam dirinya sendiri, lalu kapankah ia akan mengobati orang lain?” Beliau ra juga…