Apa yang Diharuskan bagi Murid Ketika Sedang Beramal, Sebelum dan Sesudahnya Bagian 2

Orang yang mendekatkan diri kepada Allah dengan membantu memenuhi kebutuhan manusia dan mengajarkan ilmu hendaknya mengharuskan dirinya hanya mengharapkan pahala dari Allah atas masuknya kebahagiaan kepada hati orang-orang yang dibantunya dan atas amal yang dilakukan siswa berdasarkan ilmu yang diajarkannya, tanpa mengharapkan ucapan terima kasih, upah, maupun pujian. Apabila ia mengharapkan untuk dibantu dalam kesibukannya,…