Shalawat dari Al Habib Umar bin Hafidz di Bulan Rabiul Awal

Sahabatku yang dimuliakan Allah..! Pesan dari yang mulia Al Habib Umar bin Muhammad bin Salim bin Hafidz selama bulan Rabiul Awal ini setidaknya membaca sholawat berikut ini sebanyak 3000 x اَللَّهُمَّ يَا نِعْمَ الَموْلَى وَ يَا نِعْمَ النَّصِيْر صَلِّ وَ سَلِّمْ عَدَدَ عِلْمِك عَلَى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ مَنْ جَعَلْتَهُ لَناَ حِرْزاً حَرِيْزًا، وَ عَلَى آلِهِ وَ…

14. Harta dan Fungsinya Dalam Kehidupan

Cinta harta akan mendorong pemiliknya untuk menyimpannya sehingga harta itu kehilangan fung­sinya dalam hidup ini. Harta mempunyai fungsi dalam dinamika kehidupan. Jika anda menahannya dari fungsinya, anda berarti merusak dinamika kehidupan, lantaran anda merintangi dan menutup pintu-pintu rezeki orang lain. Manusia ketika membelanjakan hartanya, sama dengan ia membukakan pintu-pintu rezeki di hadapan masyarakat luas, baik…

13. Sebab-sebab Hilangnya Nikmat

Allah SWT memperingatkan kita tentang sebab lainnya di antara sebab-sebab hilangnya kenikmatan, dalam firman-Nya : ولا تحاضون على طعام المسكين  (Dan kamu tidak saling mangajak memberi makan orang miskin). Qs Al-Fajr : 18 Artinya sebagian kamu tidak saling mendorong kepada sebagian yang lain untuk memberi makan orang miskin yang tidak mendapatkan apa yang dapat mencukupi…